Senin, 24 Mei 2010

PoTeNsi

Semua orang mempunyai keinginan sendiri- sendiri dan mempunyai kepribadian dan cita-cita. semua orang mempunyai potensi tetapi apabila potensi itu di tutupi maka tidak akan muncul. dan potensi itu dimiliki oleh semua orang.
dan setiap orang harus mempunyai potensi yaitu:.
1. Kekuatan iman
2. Akhlakul karimah
3. Kuatul ilmi (ilmu)

    kalau orang tidak mempunyai iman maka dia akan kehilangan  kepercayaan kepada Allah SWT. dan dia pasti tidak mempunyai jalan tujuan hidup. begitupun dengan akhlak kalau orang tidak mempunyai akhlak yang terpuji maka dia tidak akan di hormatin sama orang lain. Ilmu setiap orang pasti ingin mempunyai ilmu dan ingin menjadi orang yang sukses dan kesuksesan itu harus mempunyai ilmu untuk menjalankan. dan tanpa ilmu orang tidak akan bisa untuk meraih sebuah kesuksesan.

Dan setiap orang mempunyai  SWOT yaitu
1. strenght
2 weakness
3. oportunity
4. threat
   Yang artinya kekuatan, kelemahan, peluang, tantangan .
dimana kekuatan itu akan muncul apabila keadaan yang kita hadapi bener-bener terdesak maka kekuatan itu akan muncul. Dan kelemahan semua orang pasti mempunyai kelemahan dalam diri mereka. orang akan mempunyai peluang atau kesempatan dalam diri mereka. dan apabila kesempatan itu tidak di ambil maka akan hilang kesempatan itu. dan setiap dimana ada peluang dan kekuatan pasti ada yang namanya tantangan dalam hidup ini adapun yang berat maupun yang ringan.

2 komentar:

Unknown mengatakan...

hadapi semuanya dengan berani.

Aida_Que mengatakan...

sipp....

Posting Komentar